Dewan Guru
SMAN 1 Solok Selatan memiliki 66 guru yang terdiri dari 39 guru PNS dan 26 guru Honorer. Jumlah tersebut untuk mendidik siswa sebanyak 700 siswa dengan jurusan IPA dan IPS.
Dewan Guru SMAN 1 Solok Selatan
Bersama-sama mendidik dan mengajarkan ilmu yang bermanfaat kepada peserta didik dengan tanpa mengenal lelah. Seluruh tenaga dan fikiran tercurahkan untuk memberikan pendidikan dan pengajaran terbaik kepada peserta didik. Berharap dan berdoa semoga peserta didik menjadi manusia yang berguna bagi nusa dan bangsa.
Untuk mewujudkan cita cita bersama yaitu mencerdaskan bangsa Indonesia, melalui proses pendidikan yang sesuai dengan kurikulum 2013.